Home » » Pasar Anjing Di Cina

Pasar Anjing Di Cina

Written By made oka jaya diputra on Tuesday, September 11, 2012 | 8:46 PM

Apa pendapat masyarakat Indonesia jika Pemerintah melegalkan perdagangan daging anjing? Tanpa harus anda jawab saya yakin jawaban anda adalah akan terjadi gelombang protes di mana-mana. Ada banyak alasan yang dimiliki oleh masyarakat tentang hal tersebut salah satu di antaranya adalah karena mayoritas penduduk Indonesia adalah Muslim yang mengharamkan daging anjing, selain  itu mengkonsumsi daging anjing adalah hal yang tidak lazim di lakukan oleh masyarakat Indonesia baik yang Muslim ataupun agama lain, walaupun dibeberapa daerah ada juga yang menganggap mengkonsumsi daging anjing adalah bukan hal tabu, namun secara umum masyarakat Indonesia menganggap bahwa mengkonsumsi daging anjing adalah bukan kebiasaan masyarakat Indonesia.

Itulah sedikit gambaran tentang pandangan masyarakat Indonesia tentang daging anjing. Lain halnya di China, di negara ini mengkonsumsi daging anjing adalah hal yang biasa, bahkan di negara tersebut daging anjing di perdagangkan secara bebas di pasar-pasar tradisional. Peminatnyapun dari berbagai macam kelas sosial di negara tersebu. Bukan hal yang sulit untuk mendapatkan daging anjing di negara tirai bambu ini.

Cara penyembelihannyapun di lakukan dengan berbagai macam cara bahkan ada yang memukuli anjing tersebut hingga mati. Dalam gambar di bawah ini terlihat ada tiga orang sedang memukuli anjing dengan balok kayu. Sebuah pemandangan yang aneh menurut masyarakat Indonesia.

































Share this article :

0 comments:

Post a Comment

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. bli blogen - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger