membuat gelang dari tali sepatu

Written By made oka jaya diputra on Monday, March 26, 2012 | 12:17 AM

sumber dari : http://www.chococinoku.net

Beberapa hari yang lalu, pergi nemenin temen ke BEC buat beli catridge printer. Ketika sampai di dekat BEC aku melihat tali sepatu, yang macam macam modelnya, ntah dari mana datanya pikiran seandainya tali tali sepatu itu di buat jadi gelang, dan akhirnya aku beli deh tali sepatu itu, harganya 3000an. Tulisan kali ini aku akan membuat tutorial untuk membuat gelang dari tali sepatu. Persiapannya sebagai berikut :
.
.
1. Tali Sepatu
2. Gunting
3. Lem Super
4. Korek Api(optional)
.
Pertama
Ukur panjang tali sepatu yang ingin di jadikan gelang ke tangan anda, kemudian tali sepatu tersebut di potong menggunakan gunting.
.
 
.
misalnya seperti gambar diatas. Jika anda ingin terlihat lebih rapi, bekas guntingannya bagian ujung ujung sebaiknya di bakar menggunakan korek api.
.
Kedua
Setelah di potong, lilitkan tali sepatu ketangan, kemudian di lem dengan menggunakan lem super tersebut, kemudian tunggu hingga kering.
.
Ketiga
Hasilnya akan jadi seperti gambar berikut, tadaaa ...
.
.
kalo misalnya malas pake potong potong, langsung di ikatin aja tuh tali sepatu di tangan, trus di lilit lilitin. gelang seperti ini belum di uji coba ketahanannya. Selamat Mencoba ...
Share this article :

4 comments:

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. bli blogen - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger