Home » , » Membuat soupenir pernikahan dari kertas Karton

Membuat soupenir pernikahan dari kertas Karton

Written By made oka jaya diputra on Tuesday, January 31, 2012 | 6:19 AM

Bahan Dan Alat Yang disiapkan:
  1. Kertas karton
  2. Kayu Ramin Dengan ketebalan 3mm
  3. Tikar Pandan
  4. Tali renda/mendong
  5. Lem kayu
  6. Tali Mas
  7. Gunting
  8. Cutter
Cara Pembuatan:
  1. Kertas karton di bentuk kotak segi empat menyerupai tempat pensil atau sesuai selera kemudian dilem
  2. Setelah terbentuk kotak, bagian bawah di beri kayu bentuk segi empat, sebagian alas, tunggu sampai kering.
  3. Selanjutnya setelah lem kering, pasang tikar mengelilingi karton yang dibentuk kotak dan lem.
  4. setelah tikar terpasang mengelilingi kotak karton, dilanjutkan pemasangan tali mas, mengelilingin kotak pensil ( sessuai selera dan kreativitas).
  5. Tali renda dipasang bagian bawah mengelilingi kotak pensil.
  6. Sentuhan Akhir, beri hiasan, bunga, di bagian tengah kotak pensil harus dilem, tunggu sampai kering.
  7. Masukkan kedalam plastik sesuai ukuran, dan produk siap dipasarkan.
Share this article :

0 comments:

Post a Comment

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. bli blogen - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger